Download Buku Siswa Kurikulum 2013 Untuk SMP/MTs Kelas 7 ~ Ulasan ini ditujukan untuk para siswa-siswi SMP/MTs Kelas 7. Dimana sekolah tempat mereka belajar menggunakan standar materi kurikulum 2013. Ulasan kali ini memuat beberapa buku mata pelajaran yang ada di kelas 7 berdasarkan kurikulum 2013. Buku-buku ini hanya diperuntukkan bagi siswa, sedangkan untuk rekan-rekan guru dapat melihat buku pegangan kurikulum 2013 dikategori yang berbeda. Buku siswa kurikulum 2013 ini khusus untuk siswa kelas 7 dan untuk kelas yang lainnya akan diulas pada artikel yang berbeda. Semua buku ini diterbitkan langsung oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dalam bentuk buku online. Jadi buku-buku siswa ini dalam bentuk file PDF yang dapat di-download secara gratis dan dipergunakan sebagai referensi materi pembelajaran sesuai dengan pelajaran masing-masing.
Download Buku Siswa Kurikulum 2013 untuk SMP/MTs Kelas 7
Untuk men-download buku online ini dapat melalui link di bawah ini untuk masing-masing pelajarannya.
- Seni Budaya karya Eko Purnomo, Buyung Rohmanto, Deden Haerudin, Juli : 2014 [Download]
- Prakarya karya Suci Paresti, Dewi Sri Handayani Nuswantari, Erny : 2014 [Download]
- Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan karya Salikun, Lukman Surya Saputra, dan Wahyu Nugroho : 2014 [Download]
- Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan karya Muhajir dan Budi Sutrisno : 2014 [Download]
- Matematika karya Abdur Rahman As̢۪ari, Mohammad Tohir, Erik Valentin : 2014 [Download]
- Ilmu Pengetahuan Sosial karya Ahmad Mushlih, Iwan Setiawan, Suciati, dan Dedi : 2014 [Download]
- Ilmu Pengetahuan Alam karya Wahono Widodo, Fida Rachmadiarti, Siti Nurul Hiday : 2014 [Download]
- Bahasa Inggris, When English Rings a Bell karya Yuli Rulani Khatimah, Asep Gunawan, dan Siti Wachi : 2014 [Download]
Buku Siswa Kurikulum 2013 Untuk SMP/MTs Kelas 7 |
- Bahasa Indonesia Wahana Pengetahuan karya Fairul Zabadi, Sutejo, Mu'jizah, dan Dad Murniah : 2014 [Download]
- Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti karya Pdt. Janse Belandina Non Serrano dan Erich Von Mar : 2013 [Download]
- Pendidikan Agama Khonghucu dan Budi Pekerti karya J.S Hartono, J.S Gunaldi, Ramli, dan Wichandra : 2013 [Download]
- Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti karya Lorensius Atrik Wibawa dan Maman Sutarman : 2013 [Download]
- Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti karya Mustahdi dan Sumiyati : 2013 [Download]
- Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti karya Ida Made Sugita dan I Ketut Widia : 2013 [Download]
- Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti karya Karsan dan Effendhie Tanumihardja : 2013 [Download]
[Baca juga : Buku Kurikulum 2013 Kelas 7 untuk Guru] Untuk sementara ini buku siswa kurikulum 2013 SMP/MTs kelas 7 hanya tersedia seperti daftar di atas. Untuk update terbaru mengenai buku kurikulum 2013 kelas 7 ini akan diperbaharui jika Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menerbitkan lagi buku-buku yang bersangkutan. Semoga buku-buku siswa kurikulum 2013 ini dapat dimanfaatkan sebagaimana mestinya. Demikian ulasan ini mengenai Download Buku Siswa Kurikulum 2013 Untuk SMP/MTs Kelas 7. Semoga bermanfaat untuk siswa-siswi kita.
Terimakasih telah berkunjung dan berikut ini ketentuan komentar yang diperbolehkan :
1. Berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak SARA.
2. Berkomentar sesuai dengan topik artikel. Jika berbeda bisa masuk ke bagian Contact Us atau Request Materi
3. TIDAK BOLEH memasukkan LINK AKTIF. Karena akan otomatis terhapus komentarnya.
4. Jika ingin menambahkan LINK silahkan masukkan ke dalam bagian URL atau menyertakan ke dalam komentar dengan sifat TIDAK AKTIF.
5. Berkomentarlah yang membangun dan bermanfaat untuk orang lain ya :-)
NB: JIKA ADA LINK RUSAK ATAU TIDAK BISA DIAKSES, SILAHKAN INFORMASIKAN KEPADA KAMI MELALUI KOMENTAR ATAU HALAMAN KONTAK KAMI. Thanks.
Terimakasih atas kerjasamanya demi memajukan website ini,
EmoticonEmoticon